Hati Yesus yang Maha Kudus - Petrus Sudarwanto | Lirik dan Teks Lagu SATB

Judul Lagu: Hati Yesus yang Maha Kudus
Lagu: Petrus Sudarwanto 1008; rev. 2025
Syair: Petrus Sudarwanto 1008; rev. 2025
Tata Suara: Petrus Sudarwanto, Sr. Getrudis Wua CB (2025)
Nada Dasar: Do=Bes
Birama: 4/4
Tempo: MM=62-72 ; Con Animo


Lirik / Syair:
1. Ya, Hati yang Maha Kudus,
Jadikan kami seperti hati-Mu.
Ya, Hati yang Maha Kudus,
Engkaulah dasar hidup, iman, kasih, harapan.

Hati Kudus Yesus pelindung umat-Mu,
Jadikan diri kami semakin bersatu.
Hati Kudus Yesus sumber keselamatan,
lindungi diri kami dari pencobaan.

2. Hati Yesus yang Maha Cinta,
cinta kasih-Mu sungguh agung nan mulia.
Ya, Hati Yesus yang Maha Kasih,
belas kasih-Mu tak terhingga bagi manusia.

Hati kudus Yesus penyemangat kami;
tumbuh, dewasa, mandiri, bertanggungjawab,
Hati Kudus Yesus jadi kekuatan,
dalam hidup bersama Gereja umat-Mu.

Reff:
Engkau lemah lembut dan rendah hati.
Belas kasih-Mu tak terhingga selama-Nya.
Engkau sumber rahmat daan karunia.
Hati Yesus yang maha kudus. Syuur bagi-Mu.

Tampilkan - Download Teks Lagu Hati Yesus yang Maha Kudus - Petrus Sudarwanto
JPG
PDF

Posting Komentar untuk "Hati Yesus yang Maha Kudus - Petrus Sudarwanto | Lirik dan Teks Lagu SATB"

close